Jumat, 10 Juli 2020

Bolehkah MPLS 2020/2021 Dilaksanakan secara Daring?

Salah satu program kegiatan sekolah, baik sekolah swasta maupun sekolah negeri pada awal tahun pembelajaran adalah Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS). Dalam kegiatan ini (biasanya berlangsung selama tiga hari) siswa diarahkan untuk mengenal lingkungan sekolah. Lingkungan yang dimaksud adalah siswa senior, para pendidik, tenaga pendidikan, program sekolah, serta sarana dan prasarana pembelajaran.Sebagaimana kalender pendidikan tahun...

BELAJAR DARING DI GOOGLE CLASSROOM SEBAGAI PESERTA DIDIK (SISWA)

Siswa dapat memanfaatkan google classroom dan bergabung dengan guru mata pelajaran masing masing.  Silahkan pelajari tutorial cara gabung ke classr...

BELAJAR DARING MENGGUNAKAN GOOGLE CLASSROOM

Berikut video cara membuat kelas di google classr...

Kamis, 21 April 2016

PKS Kurikulum Agus Mulyadi : Hari Kartini, Semoga Emansipasi Wanita Makin Paten

Liputan SMPN3 Balaraja-Tangerang - Hari Kartini jatuh pada hari ini. Pembantu Kepala Sekolah (Bagian Kurikulum) Agus Mulyadi, M.Pd turut mengucapkan selamat Hari Kartini pada seluruh wanita di Indonesia"Saya ucapkan selamat Hari Kartini," kata Agus Mulyadi, di Balaraja, Kamis (21/4/2016)."Semoga emansipasi wanita makin paten. Tapi jangan kuasai laki-laki juga ya,"   Kartini dikenal sebagai pejuang emansipasi wanita. Semangat belajarnya tinggi dan perhatiannya kepada dunia pendidikan, khususnya kaum perempuan, tidak diragukan lagi.Perempuan...