Jakarta, Senin (13 April 2009) -- Departemen Pendidikan Nasional (Depdiknas) dan PT.Telekomunikasi Indonesia Tbk pada Senin (13/04/2009) di Depdiknas, Jakarta melakukan penandatanganan kontrak sewa bandwith Jardiknas (Jejaring Pendidikan Nasional). Ruang lingkup kontrak meliputi zona sekolah dan zona kantor.Penandatanganan nota kesepahaman (MoU) dilakukan oleh Kepala Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi Pendidikan Depdiknas Lilik Gani dan Direktur Enterprises dan Wholesale Telkom Arief Yahya disaksikan oleh Staf Ahli Menteri Bidang Mutu Pendidikan...